Cari Blog Ini

SELAMAT DATANG SOBAT...

Salam...

Selama ini, statistika sering diidentikkan dengan bidang yang lumayan sulit. Kesulitan dalam mempelajari statistika dikarenakan bidang ini terkait langsung dengan matematika. Bidang ilmu yang ketika mendengar namanya saja kebanyakan kita sudah kebakaran jenggot.. hehehe..

Ditengah situasi seperti itulah blog ini hadir. blog ini berusaha untuk menjembatani orang-orang yang mencari informasi yang berhubungan dengan statistik. Untuk lebih mempermudah analisis statistik, maka blog inipun memberikan panduan bagaimana melakukan analisis dengan menggunakan software SPSS.

Untuk lebih membuat blog ini lebih bermanfaat, sumbang saran dari pembaca sekalian sangat penulis harapkan dan kita akan sama-sama belajar... Ayo semangat!! Buat Indonesia melek dengan statistika.

Wassalam
Djunaidi L, Manado


Senin, 16 November 2009

Cara Mencari Vliditas

 Salah satu cara untuk mencari validitas alat ukur nontes adalah mengkorelasi skor butir  dengan skor total yang di dapat. Skor total adalah nilai yang diperoleh dari hasil penjumlahan semua skor butir. Sebagai contoh misalnya kita memiliki data hasil kuesioner sebagai berikut (untuk memudahkan perhitungan saya hanya menggunakan 10 responden dengan 10 butir soal. Dalam penelitian yang sebenarnya jumlah responden maupun butir biasanya lebih dari 30): untuk mempermudah perhitungan, maka saya akan menggunakan bantuan SPSS.

Pertama kita masukkan data yang kita miliki ke dalam SPSS sebagai berikut:


Misalkan kita ingin mencari seberapa besar validitas butir nomor 1. Maka teknik yang kita gunakan adalah sebagai berikut;

Klik Analyze > Correlate > bivariate sehingga muncul kotak bivariate correlation sebagai berikut:


Masukkan variabel butir1 dan skor total dibawah kolom variables. Centanglah pilihan Pearson dan Flag significant correlations serta pilih Two-tailed. Setelah itu klik OK.

Dari hasil analisa di atas, maka ternyata korelasi antara butir 1 dengan skor total sebesar 0,845. Angka korelasi ini oleh SPSS telah diberi tanda bintang serta keterangan dibawah kotak dengam signifikannya angka korelasi ini pada tingkat signifikansi 0,01.  Dengan demikian, butir nomor 1 kita nyatakan VALID.

Bagaimana dengan butir nomor 2 dan seterusnya? Tinggal kita lakukan dengan cara yang sama.

Catatan: jumlah butir soal yang kurang dari 30 butir dikhawatirkan akan menghasilkan korelasi yang kelebihan bobot. Jika hal ini terjadi, maka angka korelasi cenderung akan meningkat. Oleh karena itu, diusahakan untuk membuat butir soal lebih dari 30 buah. Jika kemudian ternyata jumlah butir tetap kurang dari 30, maka angka korelasi harus dikoreksi. Teknik untuk melakukan koreksi ini akan saya jelaskan pada kesempatan yang lain.

Share

2 komentar:

TOKO ONLINE GAME mengatakan...

Saya hanya ingin share aja kalau anda tidak keberatan saya share tentang yang ingin belajar SPSS dan AMOS kunjungi aja http://video-tutorial-spss.blogspot.com/ dan http://video-tutorial-amos.blogspot.com/

Anonim mengatakan...

Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan nama saya ibu Rosnida zainab asal Kalimantan Timur, saya ingin mempublikasikan KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi pemerintahan manapun, saya mengabdikan diri sebagai guru disebuah desa terpencil, dan disini daerah tempat saya mengajar hanya dialiri listrik tenaga surya, saya melakukan ini demi kepentingan anak murid saya yang ingin menggapai cita-cita, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali, bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari sekolah tempat saya mengajar mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya dan 3 bln kemudian saya pun coba menghubungi beliau dan beliau menyuruh saya mengirim berkas saya melalui email, Satu minggu kemudian saya sudah ada panggilan ke jakarta untuk ujian, alhamdulillah berkat bantuan beliau saya pun bisa lulus dan SK saya akhirnya bisa keluar,dan saya sangat berterimah kasih ke pada beliau dan sudah mau membantu saya, itu adalah kisah nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya, anda bisa Hubungi Bpk Drs Tauhid SH Msi No Hp 0853-1144-2258. siapa tau beliau masih bisa membantu anda, Wassalamu Alaikum Wr Wr ..