Cari Blog Ini

SELAMAT DATANG SOBAT...

Salam...

Selama ini, statistika sering diidentikkan dengan bidang yang lumayan sulit. Kesulitan dalam mempelajari statistika dikarenakan bidang ini terkait langsung dengan matematika. Bidang ilmu yang ketika mendengar namanya saja kebanyakan kita sudah kebakaran jenggot.. hehehe..

Ditengah situasi seperti itulah blog ini hadir. blog ini berusaha untuk menjembatani orang-orang yang mencari informasi yang berhubungan dengan statistik. Untuk lebih mempermudah analisis statistik, maka blog inipun memberikan panduan bagaimana melakukan analisis dengan menggunakan software SPSS.

Untuk lebih membuat blog ini lebih bermanfaat, sumbang saran dari pembaca sekalian sangat penulis harapkan dan kita akan sama-sama belajar... Ayo semangat!! Buat Indonesia melek dengan statistika.

Wassalam
Djunaidi L, Manado


Senin, 20 Desember 2010

CONTOH SOAL TENTANG ANAVA SATU ARAH (ONE WAY ANAVA)

tiga kelompok subyek penelitian untuk menguji metode pengajaran mana yang paling baik. Metode pertama adalah ceramah, metode kedua diskusi dan metode ketiga praktek… data hasil penelitian adalah sebagai berikut:
Hipotesis statistic dari data di atas adalah
H0 = µ1 = µ2 = µ3

H1 = minimal salah satu µ tidak sama

Untuk menguji hipotesis nol di atas, maka kita gunakan UJI F. untuk mencari F hitung, kita gunakan langkah2 sebagai berikut:
buatlah tabel seperti berikut ini untuk membantu mempermudah mendapatkan nilai2 yang dibutuhkan dalam analisis nanti



Dari nilai2 di atas didapatkan


Hipotesis yang akan diuji adalah
H0 = µ1 = µ2 = µ3
H1 = minimal salah satu µ tidak sama
Tingkat signifikansi yang digunakan dalam pengujian ini adalah 95% atau alpha 0,05.
Penentuan derajad kebebasan
dk SSt = N-1
= 24-1 = 23
dk SSb = k – 1
= 3 – 1 = 2
dk SSw = N – k
= 24 – 3
= 21
Dengan alpha 0,05, maka nilai F hitung adalah
F (2,21) = 3,47
Perhitungan

Nilai- nilai tersebut kemudian di masukkan kedalam table berikut



Kesimpulan
Karena F hitung > F table maka H0 ditolak sehingga dapat disimpulkan bahwa rata-rata nilai pelajaran yang di ajar dengan ketiga metode tersebut tidak sama. Artinya bahwa dari ketiga metode yang digunakan dalam mengajar, ada satu metode yang paling tepat.
Share

32 komentar:

MaxDopeng mengatakan...

Salam kenal, salam statistik, terima kasih banyak membantu saya sebagai pemula.

Anonim mengatakan...

tanks gan sanggat membantu

kangguru mengatakan...

thanks bisa membantu tugas statistik saya

Anonim mengatakan...

tolong di jelaskan dong dk itu apa df itu apa, dan yang lainnya

Anonim mengatakan...

Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan nama saya ibu Rosnida zainab asal Kalimantan Timur, saya ingin mempublikasikan KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi pemerintahan manapun, saya mengabdikan diri sebagai guru disebuah desa terpencil, dan disini daerah tempat saya mengajar hanya dialiri listrik tenaga surya, saya melakukan ini demi kepentingan anak murid saya yang ingin menggapai cita-cita, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali, bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari sekolah tempat saya mengajar mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya dan 3 bln kemudian saya pun coba menghubungi beliau dan beliau menyuruh saya mengirim berkas saya melalui email, Satu minggu kemudian saya sudah ada panggilan ke jakarta untuk ujian, alhamdulillah berkat bantuan beliau saya pun bisa lulus dan SK saya akhirnya bisa keluar,dan saya sangat berterimah kasih ke pada beliau dan sudah mau membantu saya, itu adalah kisah nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya, anda bisa Hubungi Bpk Drs Tauhid SH Msi No Hp 0853-1144-2258. siapa tau beliau masih bisa membantu anda, Wassalamu Alaikum Wr Wr ..

roey mengatakan...

trimakasi atas informasinya

roey mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Unknown mengatakan...

G it nilai dari mana

Unknown mengatakan...

Jumlah dari semua nilai sampel

diana mengatakan...

Itu f(2,21) dari mana saya ga ngerti. Mohon bantuannya

diana mengatakan...

Alangkah lebih baik ada penjelasan dari setiap rumusnya

diana mengatakan...

Alangkah lebih baik ada penjelasan dari setiap rumusnya

Edbert Darell mengatakan...

www.sayitind.com express yourself through your clothes.

Unknown mengatakan...

Terimakasi sangat bermamfaat.
Tolong dong jelaskan F tabelnya di dapat dari mana?

Unknown mengatakan...

Terimakasih, izin saya jadikan bahan perkuliahan saya

Unknown mengatakan...

f(2,21) berasal dari dfSSB dan dfSSW..dimana dfSSB dinamakan V1 dan df SSW berasal dinamakan V2 ..

PAYETI mengatakan...

Klau bisa penjelasannya lebih detail ya. karena ada beberapa tahap yang belum saya pahami.eheheeheh.mksh cukup membantu.

mujino ilautri mengatakan...

Terima kasih....artikel mudah dipahami

bonifasius hasdin mengatakan...

Trimakasih
Sangat membantu dalam menyelesaikan tugas

Bethhy Imanuell mengatakan...

Nilai F 5237 bgmna cara nya ya??
Mohon kalau penjelasan lebih detail ya karena belum paham ,, but thanks

Gagah mengatakan...

Sigma x hasil dari mana y

Unknown mengatakan...

Bagaimana cara kita mengetahui jenis metode yang tepat dan cocok dari kesimpulan tersebut? Makasih kak

Milla Senntana mengatakan...

Nilai 3.47 nya didapat dari mana yaa? Saya bingung.
Bantuannyaa ya

Milla Senntana mengatakan...

Dikolom mean square. Ssb dibagi Ssw

Unknown mengatakan...

Iyaaa ini darimana asalnya. Mohon bantuannya 😭😭

Unknown mengatakan...

Terus kok bisa dapet 3.47 itu gimana?

Unknown mengatakan...

3.47 cara dapetnya dari mana yaa?
Tolong bantuannya

Anonim mengatakan...

kalo uji taraf nyata 5%nya berapa ya? ada yang tau ga

Unknown mengatakan...

Dari nilai F Hitunngnya kan= F(2,21)= 3,47

MUTMAINNA (A1R120056) PSIKOLOGI mengatakan...

3.347 dapatnya gimana ya? mohon dijawab🙏🙏

biruuu mengatakan...

cara menghitung Sum of Squares gimana nggih?

Ratna K.D mengatakan...

Sangat membantu saya dalam menyelesaikan tugas UT adik saya... Terima kasih 🙏